New Wuling Almaz RS Pro Hybrid Tawarkan Teknologi Canggih

 New Wuling Almaz RS Pro Hybrid Tawarkan Teknologi Canggih

New Wuling Almaz RS Pro Hybrid Tawarkan Teknologi Canggih--wuling.id

BACA JUGA:BRI UMKM Expo(RT) 2025, Mendorong UMKM Menuju Pasar Global

BACA JUGA:Dari Usaha Kecil ke Sukses Nasional, Cerita Inspiratif Pelaku UMKM di Rumah BUMN BRI

Ia juga menyoroti kemudahan fitur IoV (Internet of Vehicle) yang memungkinkannya membuka pintu mobil dari jarak jauh menggunakan aplikasi MyWuling+. 

"Saat saya tidak di rumah dan kunci mobil terbawa, istri tetap bisa mengakses mobil berkat fitur ini," ujarnya. 

Fitur perintah suara WIND (Wuling Indonesian Command) juga menjadi daya tarik tersendiri. 

Dengan memahami bahasa Indonesia, WIND memungkinkan pengemudi mengontrol berbagai fungsi mobil hanya dengan suara, menjadikan pengalaman berkendara lebih praktis dan aman. 

BACA JUGA:Data Science Mengubah Data Menjadi Kekuatan Strategis di Era Digital

BACA JUGA:15 Napi Kasus Narkotika Asal Lapas Merah Mata dan Banyuasin Pindah ke Nusakambangan

Keamanan dan ADAS yang Unggul Sistem ADAS pada mobil ini meliputi empat kategori utama: Adaptive Cruise, Lane Recognition, Safe Distance & Braking Assistance, serta Automatic Light.

Adaptive Cruise mencakup fitur seperti Adaptive Cruise Control (ACC), Bend Cruise Assistance (BCA), Traffic Jam Assistance (TJA), dan Intelligent Cruise Assistance (ICA) dengan fungsi lane-keeping. 

Lane Recognition membantu menjaga kendaraan tetap berada di jalurnya melalui fitur Lane Departure Warning. 

Sementara itu, Safe Distance & Braking Assistance mencakup sistem seperti Forward Collision Warning (FCW), Collision Mitigation System (CMS), dan Automatic Emergency Braking (AEB) untuk mengurangi risiko kecelakaan. 

BACA JUGA:Meeting Persiapan Umroh Akbar! Tour Leader, Muthawif &Crew PALTV Siap Berikan Pelayanan Terbaik

BACA JUGA:Pemkot Palembang Laksanakan Simulasi Makanan Bergizi Gratis dan Launching Satu Rekening Satu Pelajar

Untuk pencahayaan, fitur Automatic Light memastikan lampu utama menyesuaikan ketinggian secara otomatis sesuai kondisi jalan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber