Bangunan-Bangunan Ini Dulunya Menjadi Situs Keajaiban Dunia, Sekarang Musnah Dan Hanya Tersisa Piramida Giza

Bangunan-Bangunan Ini Dulunya Menjadi Situs Keajaiban Dunia, Sekarang Musnah Dan Hanya Tersisa Piramida Giza

Bangunan-Bangunan Ini Dulunya Menjadi Situs Keajaiban Dunia, Sekarang Musnah Dan Hanya Tersisa Piramida Giza-- freepik-vecsstock

PALEMBANG, PALTV.CO.ID,- ,- Bangunan atau situs yang merupakn keajaiban dunia kuno merupakan bangunan megah dan indah yang diciptakan pada peradaban kuno di masa lalu.

Meski begitu, beberapa dari keajaiban dunia tersebut kini sudah tidak ditemukan lagi keberadaannya dan hanya menyisakan 1 situs yang masih bertahan yakni piramida Giza

Dalam artikel ini, kita akan membahas Situs- situs yang merupakan keajaiban dunia kuno yang menakjubkan yang pernah ada, yang telah kami rangkum dari berbagai sumber.

Mungkin Banyak dari kalian sudah tahu tentang keajaiban, keajaiban dunia merupakan bangunan atau tempat yang telah ditetapkan sebagai situs warisan dunia karena keindahannya maupun nilai historisnya. Namun, tahukah kalian kalau di dunia ini juga ada keajaiban dunia kuno?

BACA JUGA:Tanpa Messi, Inter Miami Gagal Meraih Juara Di Final Us Open Cup 2023 Kontra Houston Dynamo

 1. Piramida Giza

Piramida Giza, yang terletak di Mesir, adalah salah satu keajaiban dunia kuno yang paling terkenal dan satu-satunya dari 7 keajaiban dunia kuno yang masih bertahan hingga saat ini.

Dibangun sekitar 4.500 tahun yang lalu, piramida ini merupakan makam raja-raja Mesir Kuno, termasuk Raja Khufu.

Ketinggian dan ketepatannya dalam pembangunan adalah prestasi teknik yang luar biasa pada masa itu. Meskipun masih banyak misteri yang mengelilingi cara pembangunan piramida ini, keindahan dan ketahanannya tetap menginspirasi kita hingga hari ini.

 BACA JUGA:3 Tersangka Mantan Komisioner Bawaslu Memasuki Tahap Dua, Sidang Tipikor Segera Diajukan

2. Taman Gantung Babilonia

Taman Gantung Babilonia adalah salah satu keajaiban dunia kuno yang penuh misteri. Terletak di Babilonia, Mesopotamia kuno (sekarang Irak).

Taman ini dikatakan sebagai kebun bergantung yang dibangun oleh Raja Nebukadnezar II untuk menghibur istrinya yang merindukan pegunungan. Dengan sistem irigasi canggih, taman ini memadukan alam dan teknologi dengan indah.

 3. Patung Zeus di Olympia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber