Mengapa Orang Jepang Tidak Terbiasa Memberi Uang Tip?

Mengapa Orang Jepang Tidak Terbiasa Memberi Uang Tip?

memberikan tip ke pegawai di Jepang kemungkinan besar bakal ditolakolak--Sumber Gambar : Pixabay/Michelle Raponi

Perlu di Ingat bahwa kasih tip di budaya Jepang pun ada etikanya juga, jadi tidak bisa sembarangan mengeluarkan uang lalu langsung sodorin uangnya ke orang itu dinilai tidak sopan.

Ketika ingin memberikan uang tip kamu harus memasukannya uang tip tersebut ke dalam amplop dan serahkan amplop tersebut dengan kedua tangan, lalu apabila ingin lebih sopan kamu juga bisa sambil membungkuk.

BACA JUGA:Tersangka Investasi Bodong Pembangunan Sekolah Berhasil Ditangkap Petugas Polsek Pemulutan

BACA JUGA:Angka Kecelakaan Lalu Lintas Selama Operasi Patuh Musi 2023 Meningkat 100 Persen Dibanding Tahun 2022

Jadi orang Jepang tidak memberi uang tip bukan berarti mereka pelit namun memang dalam kebudayaan mereka itu bukanlah hal yang sopan sehingga mereka ingin menghargai orang lain dengan tidak memberikan uang tip sembarangan.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber