Biar Hemat dan Nikmat, Ayo Isi Waktu dengan Masak Pindang Patin Kuliner Palembang

Biar Hemat dan Nikmat, Ayo Isi Waktu dengan Masak Pindang Patin Kuliner Palembang

Nikmatinya Pindang Patin--Gambar : Ig@pindangpatinpagaralam

Langkah selanjutnya yaitu potong-potong bahan-bahan yang sudah disiapkan seperti bawang merah, bawang putih, cabai, kunyit, cabai, serai, nanas, tomat dipotong kecil-kecil.

Kemudian masukkan semua bahan-bahan lalu hidupkan kompor. Masak selama 5-10 menit. Jika sudah mendidih masukkan penyedap rasa secukupnya, masukkan garam juga secukupnya, lalu masukkan potongan nanas. Masak lagi. Jika dirasa sudah pas masak lagi selama beberapa menit tunggu sampai matang. Jika sudah matang matikan kompor.

BACA JUGA:Ini Perbedaan Pindang Palembang dan Lubuk Linggau

BACA JUGA:Nikmatnya Pindang Salai dengan Rasa Unik Khas Palembang

Nah, itulah cara memasak pindang. Mudah dan simpel!(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber