Unit Pidsus dan Ranmor Polrestabes Palembang Amankan 3 Truk Modifikasi Penimbun Solar Subsidi dan 5 Tersangka
Tiga truk modifikasi penimbun 11 ton solar subsidi diamankan oleh Satreskrim Polrestabes Palembang, Senin (12/6/2023).-Heru Wahyudi-PALTV
Ditambahkan Kombes Pol Harryo Sugihhartono, BBM jenis solar yang berhasil ditimbun para tersangka ini dijual kembali secara eceran dengan harga Rp7.500 per liternya.
"BBM solar yang telah dicampur ini dijual kembali kepada pengecer di Palembang dan wilayah Gasing seharga Rp7.500 per liternya," tutup Kapolrestabes Palembang Kombes Pol Harryo Sugihhartono.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: paltv