Cocok buat Anak Kos, Inilah Resep Nasi Goreng Rice Cooker

Cocok buat Anak Kos, Inilah Resep Nasi Goreng Rice Cooker

Resep Nasi Goreng Rice Cooker, Cocok buat Anak Kos.--youtube/@ tanboy kun

- 1 sdm kecap manis

- Garam secukupnya

BACA JUGA:PLTSa Tidak Sepenuhnya Atasi Masalah Sampah di Palembang

BACA JUGA:Potensi Tersembunyi, 6 Manfaat Luar Biasa Cangkang Telur untuk Pertumbuhan Tanaman

- Minyak goreng secukupnya

- Air, disesuaikan dengan banyaknya beras

Cara membuat:

1. Tuangkan minyak goreng ke dalam rice cooker dan panaskan. Tumis bumbu dasar putih hingga harum.

BACA JUGA:Tepat 30 Juli, Peringatan Hari Persahabatan Sedunia

BACA JUGA:Masyarakat Dapat Manfaatkan Fasilitas Pelayanan Lengkap Balai Besar Laboratorium Kesehatan (BBLK) Palembang

2. Masukkan beras dan tambahkan air secukupnya. Tambahkan sosis, wortel, kecap manis, saus tiram, dan garam sesuai selera. Masak hingga nasi matang.

3. Setelah nasi matang, masukkan telur dan daun bawang. Aduk rata dan masak lagi hingga semua bahan tercampur sempurna.

4. Sajikan nasi goreng selagi hangat dan berikan sentuhan kreatif dengan menambahkan kerupuk sesuai selera.

Dengan resep nasi goreng rice cooker ini, anak kos dapat menyajikan hidangan lezat meskipun dengan peralatan yang terbatas. Selamat mencoba!(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber