Fakta di Balik Kanker Genetik: Apa yang Perlu Kita Ketahui?
Fakta di Balik Kanker Genetik:--Foto : Freepik.com@jcomp
Konseling ini bertujuan memberikan informasi tentang proses konseling genetik serta mempersiapkan pasien dan keluarga yang berisiko untuk pengambilan sampel, seperti sampel darah, dengan persetujuan dari pihak pasien dan keluarga (informed consent).
Jika pasien tidak ingin melakukan pengambilan sampel darah, mereka berhak untuk menolak (right not to get blood draw).
BACA JUGA:Jangan Lewatkan Tanda-Tanda Kanker Prostat Yang Perlu Diwaspadai Sejak Dini
BACA JUGA:Deteksi Dini Kanker Payudara, Grup RS Siloam Perpanjang Program SELANGKAH Tahun Kedua
Konseling Pasca-Tes (Post-Test Counseling)
Pada tahap ini, konseling dilakukan setelah hasil tes diterima, baik hasil yang menunjukkan risiko positif maupun negatif.
Dokter akan memberikan rekomendasi terkait pengobatan dan penanganan untuk pasien dan keluarganya agar dapat lebih siap dalam menghadapi kemungkinan yang ada.
Jika hasil tes tidak menginformasikan apapun (uninformative), konseling tetap bertujuan untuk memberikan panduan terkait pencegahan.
Pasien juga memiliki hak untuk tidak mengetahui (right not to know) hasil tes yang telah dianalisis jika mereka memilih demikian.
BACA JUGA:Buruh Bangunan di Banyuasin Mengidap Kanker Leher, Butuh Bantuan Biaya Hidup dan Berobat
BACA JUGA:Apakah Kanker Paru-paru Bisa Disembuhkan? Ini Proses, Gejala, dan Pengobatannya
Peran Konselor Genetik
Seorang konselor genetik berperan dalam mendampingi pasien dan keluarganya selama proses konsultasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: siloamhospitals.com