Kriuknya Peyek Kacang Camilan Tradisional yang Tak Pernah Lekang oleh Waktu

Kriuknya Peyek Kacang  Camilan Tradisional yang Tak Pernah Lekang oleh Waktu

Kriuknya Peyek Kacang Camilan Tradisional yang Tak Pernah Lekang oleh Waktu--Foto : Instagram-henny_henzz

Telur  Pengikat Adonan yang Tak Boleh Terlewat

Telur adalah bahan penting dalam adonan peyek. Selain membantu mengikat adonan, telur juga berkontribusi pada kerenyahan peyek.

Sama seperti santan, telur juga membantu membuat peyek renyah. Selain itu, telur membantu mengikat adonan sehingga hasilnya rapi dan tidak bolong-bolong.

BACA JUGA:Otak-otak Ayam Camilan Lezat dan Tinggi Protein

 

Santan Kelapa  Memberi Rasa Gurih

Santan kelapa merupakan bahan krusial dalam pembuatan peyek. Santan memberikan rasa gurih dan membantu menciptakan tekstur yang lebih krispi.

Gatot menyarankan untuk menggunakan santan peran pertama agar peyek lebih gurih.

Santan instan juga bisa digunakan jika tidak ada parutan kelapa segar

Bagi Anda yang ingin mencoba membuat peyek kacang di rumah, berikut adalah resep yang bisa di

BACA JUGA:Choipan Tradisi Pontianak dalam Sebuah Camilan yang Menggoda Selera

 

Bahan-Bahan:

500 gram tepung beras, 3 sendok makan tepung tapioka, 150 gram kacang tanah, potong menjadi dua, 10 lembar daun jeruk, iris secukupnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber