Kreasi Selai Rumahan yang Lezat , Bergizi dan Higienis

Kreasi Selai Rumahan yang Lezat , Bergizi dan Higienis --Foto : Tangkapanlayar-Ig-mamethaibun.id
Sangrai gula pasir hingga menjadi karamel. Masukkan adonan santan, daun pandan, dan vanili.
Aduk hingga mendidih. Setelah dingin, selai siap digunakan.
2. Selai Cokelat
BACA JUGA:Nikmat Kopi Mana Lagi yang Engkau Rasakan?! Bagi Pecinta Kopi, Kenali Ciri Kopi Asli dan Campuran
Selai Cokelat--Foto : Tangkapanlayar-Ig-winniputrip
Bahan-bahannya : 250 ml susu cair (cokelat atau putih), 6 sdm cokelat bubuk, 2 sdm susu bubuk, 2 bks sachet kecil susu kental manis cokelat, 3 sdm tepung terigu, 6 sdm gula pasir, 2 sdm mentega, 2 sdm minyak zaitun, 60 gram milk chocolate compound.
Cara membuat, campur semua bahan, masak hingga mengental. Tambahkan mentega dan minyak, aduk rata, dan dinginkan dalam kulkas.
3. Selai Strawberry
Bahan-bahannya : 500 gr strawberry segar, 200 gr gula pasir, 1 buah jeruk nipis
BACA JUGA:Menggoda Selera dengan Rendang Lokan: Kuliner Terbaru yang Harus Dicoba
Selai Strawberry--Foto : Tangkapanlayar-Ig-lellyemi
Cara membuat, potong strawberry, masak dengan gula pasir hingga mendidih. Jika suka menambahkan sedikit perasan jeruk lemon, aduk rata.
Dinginkan dan simpan dalam toples.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber