Portugal juga telah menyusun rencana evakuasi warganya yang tinggal di Lebanon, bekerja sama dengan negara-negara mitra di Uni Eropa.
BACA JUGA:Empat Paslon Selesai Sampaikan LADK ke KPU
BACA JUGA:Kadivpas Kemenkumham Sumsel Sampaikan Poin Penting Penguatan Tugas dan Fungsi Pemasyarakatan
Spanyol
Meskipun Kementerian Luar Negeri Spanyol belum mengeluarkan perintah evakuasi resmi, pemerintah Spanyol telah menyarankan warganya untuk segera meninggalkan Lebanon.
Selain itu, Spanyol telah menyusun rencana evakuasi bagi sekitar 1.000 warganya yang tinggal di Lebanon, meskipun rincian rencana tersebut belum dipublikasikan.
Sementara itu Cina dan Perancis juga menjadi negara yang sudah melakukan berbagai cara untuk mengevakuasi warganya dari Lebanon.