Inilah Manfaat Buah ‘Nangko Belando’ alias Sirsak bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 9 Idaman Noni-noni Belanda

Inilah Manfaat Buah ‘Nangko Belando’ alias Sirsak bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 9 Idaman Noni-noni Belanda

Buah 'Nangko Belando' atau dalam bahasa Indonesia disebut sirsak mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.-Iurii Laimin-pexels.com/@iurii-laimin-78973777

Buah sirsak kaya akan vitamin B kompleks seperti riboflavin, thiamin dan niacin, yang berperan penting dalam metabolisme tubuh, membantu mengubah makanan menjadi energi, dan menjaga kesehatan sistem saraf.

4. Serat

Buah sirsak mengandung serat yang membantu meningkatkan fungsi pencernaan dan mencegah sembelit.

BACA JUGA:Permainan Tradisional Congklak yang Mulai Hilang dari Ingatan Kolektif Diterpa Gawai yang Aduhai

BACA JUGA:Kipas Angin: Pencipta Angin Sejuk Idola di Hari yang Panas

5. Menyokong kesehatan tulang

Buah sirsak mengandung kalsium dan fosfor, dua mineral yang penting untuk kesehatan tulang dan menjaga kepadatan tulang.

6. Menyehatkan jantung

Kandungan kalium dalam buah sirsak membantu menjaga tekanan darah normal dan mengurangi risiko hipertensi, sehingga baik untuk kesehatan jantung.

BACA JUGA:Pernakah Anda Mengalami Tindihan Saat Tidur? Berikut Faktanya dalam Kacamata Medis!

BACA JUGA:Teman Tidak Ada Uang Apa yang Harus Kita Lakukan

7. Anti-inflamasi

Beberapa senyawa dalam buah sirsak telah diteliti karena memiliki efek anti-inflamasi, yang dapat membantu meredakan peradangan dalam tubuh.

8. Mencegah kanker

Beberapa penelitian telah menunjukkan bahwa ekstrak sirsak memiliki potensi dalam menghambat pertumbuhan sel kanker dan memicu apoptosis (kematian sel kanker) pada beberapa jenis kanker tertentu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber