Mengapa ‘Bule’ Suka Berjemur? Ternyata ini Manfaatnya, Sebaiknya Anda Tahu

Mengapa ‘Bule’ Suka Berjemur? Ternyata ini Manfaatnya, Sebaiknya Anda Tahu

Kebiasaan 'bule' berjemur di pantai.-Pexels-pixabay.com/Pexels

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Berjemur di bawah sinar matahari adalah kegiatan yang sangat populer di kalangan 'bule">bule' alias turis asing, terutama bagi mereka yang berasal dari negara-negara dengan iklim yang lebih dingin.

Ketika Anda mengunjungi pantai-pantai tropis atau destinasi wisata yang terkenal dengan matahari cerah, Anda hampir pasti akan melihat banyak bule (sebutan untuk orang asing) yang sedang menikmati kehangatan sinar matahari. Tapi mengapa mereka begitu suka dengan berjemur? Ini  penjelasanya.

Kebutuhan Vitamin D

Salah satu alasan utama mengapa bule suka berjemur adalah untuk memenuhi kebutuhan Vitamin D mereka. Vitamin D diperlukan untuk kesehatan tulang, penyerapan kalsium, dan fungsi sistem kekebalan tubuh.

BACA JUGA:Wow! Ternyata Ada Pantai Tersembunyi di Empat Lawang Sumsel

BACA JUGA:Pantai Karang Bolong yang Konon Terdapat Dimensi Lain ke Kerajaan Gaib

Beberapa orang di negara-negara Eropa atau Amerika Utara mungkin menghadapi kurangnya sinar matahari selama musim dingin yang panjang.

Jadi, ketika mereka berlibur di daerah tropis yang cerah, berjemur menjadi cara yang efektif untuk mendapatkan dosis yang cukup dari sinar matahari yang kaya Vitamin D. 

Sentuhan Alam dan Kebugaran

Berjemur juga memberikan kesempatan bagi bule untuk merasakan kehangatan alam dan merasakan sentuhan langsung dari matahari.

BACA JUGA:Pesona Pantai Parang Tritis yang Penuh Misteri

BACA JUGA:Panorama Keindahan Pantai Parangtritis yang Menyimpan Pesonanya Tersendiri


Banyak 'bule' yang berusaha mendapatkan kulit berjemur yang cantik dan merata saat mereka mengunjungi daerah tropis.-Sasin Tipchai-pixabay.com/sasint

Bagi mereka yang tinggal di kota-kota besar yang penuh dengan bangunan dan polusi, momen berjemur di alam terbuka adalah cara yang menyegarkan untuk melepas penat dan stres sehari-hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber