Misteri Lukisan Oei Hui Lan! Aura Dingin Sering Dirasakan Tamu Hotel

Misteri Lukisan Oei Hui Lan! Aura Dingin Sering Dirasakan Tamu Hotel

Lukisan Oei Hui Lan di Hotel Tugu Malang, menyimpan cerita mistis. Tamu hotel, sering merasakan aura dingin tiba-tiba.--Twitter.com/@The50bucks

Salah satu peninggalan Hui Lan adalah Lukisan Oei Hui Lan. Selain lukisan, ia juga membuat sebuah buku berjudul No Feast Last Forever. Buku itu menceritakan jalan hidup Hui Lan yang sangat luar, yang dimulai dengan kehormatan, kemewahan, hingga banyak materi, tetapi tidak membawa kebahagiaan. 

Lukisan seram Oei Hui Lan saat ini berada di Hotel Tugu Malang. Dalam lukisan seram ini, terdapat banyak pertanyaan di balik kisah Oei Hui Lan, putra Raja Gula.

BACA JUGA:Untuk Pertama kali! Negara Israel Ikut Latihan Gabungan Militer Internasional di Maroko

BACA JUGA:Jangan Lakukan Hal Ini Saat Haji, Kalau Masih Ngeyel Bakal Kena Denda Loh!

Pelukis dari lukisan Oei Hui Lan tidak diketahui hingga saat ini. Menurut cerita dari beberapa tamu hotel, seringkali ada aura dingin di sekitar lukisan saat berada disana. Dan juga pantulan Oei Hui Lan di cermin dengan rambut terurai panjang dan mata yang tajam.

Membuat lukisan ini menjadi sangat hidup. Hingga menurut cerita, ada yang mengaku bahwa Oei Hui Lan mengunjunginya dalam mimpi setelah melihat lukisannya. 

Apakah Anda ingin melihat seperti apa lukisan legendaris ini? Anda bisa mengunjungi langsung ke Tugu Hotel di Malang. Lukisan seram ini berada di sebuah ruangan bernama Sugar Baron, sebuah ruangan yang digunakan untuk mengenang kisah Raja Gula Semarang.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber