Mata dan Kuku Menguning? Waspadai Penyakit Kuning!

Mata dan Kuku Menguning? Waspadai Penyakit Kuning!

Mata dan Kuku Menguning? Waspadai Penyakit Kuning!--hallodoc.com

Tindakan Medis untuk Orang Dewasa

BACA JUGA:Teror di Apartemen, Perjalanan Mengerikan Mahasiswa di Game Bad Omens 8th Apartment

Pengobatan penyakit kuning pada orang dewasa disesuaikan dengan penyebabnya, antara lain:

Pemberian obat antivirus jika disebabkan oleh infeksi virus.

Prosedur pembedahan, seperti transplantasi hati, jika disebabkan oleh kerusakan hati kronis.

Selain itu, penderita penyakit kuning juga disarankan untuk menerapkan gaya hidup sehat, seperti mengonsumsi makanan bergizi seimbang dan rutin berolahraga.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sriwijayahospitals.com