Mata dan Kuku Menguning? Waspadai Penyakit Kuning!

Mata dan Kuku Menguning? Waspadai Penyakit Kuning!

Mata dan Kuku Menguning? Waspadai Penyakit Kuning!--hallodoc.com

BACA JUGA:Jendela Budaya Karya Sastra Membuka Pintu Menuju Berbagai Tradisi dan Kepercayaan

Pada bayi, gejalanya meliputi:

Kulit dan sklera tetap menguning hingga dua minggu setelah lahir.

Demam.

Kejang.

Sulit bernapas.

Rewel.

Hilangnya nafsu makan.

BACA JUGA:Strategi Hebat Mage: Menggabungkan Sky Piercer dengan Wishing Lantern

Cara Mengobati Penyakit Kuning

Pengobatan penyakit kuning berbeda antara bayi dan orang dewasa. Berikut adalah tindakan medis yang dapat dilakukan:

Tindakan Medis untuk Bayi

Meresepkan suplemen makanan tertentu.

Fototerapi atau terapi sinar.

Transfusi plasma darah, terutama jika penyakit kuning disebabkan oleh ketidakcocokan golongan darah dengan ibu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: sriwijayahospitals.com