Hati – Hati Inilah Penyebab Mobil Overheating Yang Perlu Kamu Ketahui

Hati – Hati Inilah Penyebab Mobil Overheating Yang Perlu Kamu Ketahui

Penyebab Mobil Overheating--Foto : SS @nissan datsun

 

Kipas Radiator Mati

Kipas pendingin yang mengalami kerusakan juga kerap menjadi biang kerok di balik mengapa mobil yang kamu kendarai mengalami overheat. Fungsi dari kipas pendingin tersebut adalah untuk menarik udara dingin dari luar sehingga dapat mendinginkan mesin. 

 

Kebocoran Pada Radiator

Selain itu, kerusakan pada radiator juga dpat menyebabkan mobil kamu menjadi overheating. Dan kerusakan yang dimaksud dapat bermacam-macam. Salah satunya yaitu kebocoran pada selang-selang radiator.

BACA JUGA:Penggunaan Laptop yang Cepat Panas? Inilah 7 Cara Mengatasi Laptop Panas atau Mengalami Overheat!

 

Thermostat Rusak

Bahkan penyebab mobil overheating berikutnya adalah kerusakan pada thermostat. Apabila di ibaratkan, thermostat sangat berperangan penting dimana ia merupakan otak dari radiator. Fungsi termostat itu senditi yaitu untuk mengetahui temperatur mesin mobil.

 

Kualitas Oli Rendah

Tahukah kamu bahwa pemilihan oli mesin yang tidak tepat juga dapat menjadi penyebab mobil overheating. Mengapa seperti itu ? hal ini berkaitan dengan fungsi kerja oli yang berdampak pada suhu kerja mesin.

BACA JUGA:10 Komponen Mobil Yang Harus Diperiksa Ketika Mobil Overheat

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber