Dibangun Tahun 1913, Masjid Al-Furqon Bernilai Sejarah Perjuangan Kemerdekaan RI di OKI

Dibangun Tahun 1913, Masjid Al-Furqon Bernilai Sejarah Perjuangan Kemerdekaan RI di OKI

Masjid Al-Furqon Kayuagung dibangun sejak tahun 1913 menjadi saksi sejarah Perjuangan Kemerdekaan Republik Indonesia, Selasa (14/11/2023).-Novan Wijaya-PALTV

Di akhir perbincangannya, Syaiful Ardan yang juga merupakan keponakan kandung Pahlawan Nasional yakni Mayjen M Yusuf Singadekane ini mengatakan, Masjid Al-Furqon tak hanya jadi saksi sejarah namun merupakan pusat syiar Islam.

"Untuk diketahui, Masjid Al-Furqon yang menjadi salah satu kebanggaan masyarakat Kayuagung ini selain bukti sejarah perjuangan kemerdekaan, juga menjadi salah satu pusat peradaban penyebaran syiar Islam. Sudah sepatutnya dinobatkan sebagai situs warisan budaya dan sejarah yang harus terus dilestarikan," tandasnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: paltv