Niat Sholat Masjid Tahiyatul, Waktu Sholatnya, Kunci Keutaman, dan Tata Caranya

Minggu 07-04-2024,14:16 WIB
Reporter : Riko Saputra
Editor : Abidin Riwanto

 Tutup shalat dengan salam.

4. Sholat tahiyyatul masjid yang tidak dianjurkan dalam beberapa kondisi

 Ketika memasuki masjid sedangkan imam shalat fardhu telah memulai shalat jamaah, atau sudah mendekati pelaksanaan shalat jamaah, misalnya ketika iqamah sudah dikumandangkan

 Ketika memasuki Masjidil Haram (Makkah) maka tidak dianjurkan untuk sibuk dengan melakukan shalat Tahiyatul Masjid akan tetapi lebih dianjurkan melakukan thawaf

 Saat hari Jumat dan pembacaan khutbah hampir selesai.

5. Keutamaan sholat tahiyatul masjid

Melakukan sholat tahiyatul masjid memiliki beberapa keutamaan yang penting bagi seorang muslim. Salah satunya adalah sebagai bentuk penghormatan kepada masjid yang merupakan rumah Allah atau Baitullah.

Selain itu, Imam Nawawi menjelaskan bahwa sholat sunnah ini juga bertujuan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT. Selain itu, sholat sunnah tahiyatul masjid juga dapat membantu menutup kekurangan sholat wajib dan menyempurnakannya. Dengan melaksanakan sholat tahiyatul masjid secara rutin, seorang muslim dapat memperbaiki kualitas sholatnya dan meningkatkan hubungannya dengan Allah SWT.(*)

Kategori :