Dirgahyu Polri ke-77! Inilah Sejarah Berdirinya Kepolisian Republik Indonesia

Dirgahyu Polri ke-77! Inilah Sejarah Berdirinya Kepolisian Republik Indonesia

Hari Bhayangkara Ke-77 Polri Presisi untuk Negeri. Polri memiliki sejarah yang panjang hingga mencapai usia ke-77 pada 1 Juli 2023.-Mulyadi-PALTV

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) memiliki sejarah yang panjang dan berawal sejak masa perjuangan kemerdekaan Indonesia. Lembaga ini bertanggung jawab langsung kepada Presiden.

Polri merupakan barisan atau garda terdepan dalam penegakan hukum di Indonesia. Peran dan tugas Polri sangat vital dalam melindungi negara, antara lain menjaga ketertiban umum, mengayomi masyarakat dan meindungi masyarakat, dan yang terpenting adalah menjaga keamanan negara dari segala aspek yang mengganggu.

Perjalanan Polri sebagai pemelihara keamanan dan ketertiban masyarakat sangat dirasakan oleh rakyat Indonesia. Memiliki tugas, fungsi dan kewenangan, Polri berdiri tegak mernjadi garda terdepan dan menjadi kebanggan bangsa Indonesia.

Keberadaan lembaga Polri ini tentu saja melewati proses yang dinamis, disesuaikan dengan kondisi yang terus berkembang.

BACA JUGA:Kapolda Sumsel Menjadi Inspektur Upacara HUT Bhayangkara Ke-77

BACA JUGA:Antusias Masyarakat Naik LRT Gratis Bersama Kapolrestabes Palembang di Hari Bhayangkara Ke-77


Bhayangkara Polda Sumatera Selatan di Hari Bhayangkara Ke-77 di Griya Agung Provinsi Sumatera Selatan, Palembang, Sabtu (1/7/2023).-Mulyadi-PALTV

Berikut ulasan atau rangkaian peristiwa penting dalam sejarah berdirinya Polri:

1. Polisi Hindia Belanda

Sebelum Indonesia merdeka, Hindia Belanda memiliki kepolisian yang disebut "Politie". Kepolisian ini berfungsi untuk menjaga ketertiban dan keamanan Kolonial di wilayah Hindia Belanda.

2. Pergerakan Nasional

BACA JUGA:Polres Ogan Ilir Potong 5 Sapi dan 5 Kambing Kurban Hari Raya Iduladha

BACA JUGA:Palembang Dipercaya Jadi Tuan Rumah AFF U-19 Women’s Championship 2023


Para Bhayangkara muda Polda Sumatera Selatan di Hari Bhayangkara Ke-77, siap menjaga keamanan, ketertiban dan mengayomi masyarakat, Sabtu (1/7/2023).-Mulyadi-PALTV

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber