DKPP Sumsel Temukan 1 dari 4 Sampel Anggur Shine Muscat Positif Mengandung Bahan Kimia

DKPP Sumsel Temukan 1 dari 4 Sampel Anggur Shine Muscat Positif Mengandung Bahan Kimia

DKPP Sumsel temukan satu dari empat sampel Anggur Shine Muscat positif mengandung residu bahan kimia, Kamis (31/10/2024).-Ekky Saputra-PALTV

"Untuk buah-buahan yang bisa dimakan langsung dengan kulitnya, tentu ada risiko bahan kimia yang masih tertinggal. Salah satunya residu bahan kimia tadi. Tetapi residu bahan kimia juga ada peraturan yang mengatur terhadap batas yang masih diperbolehkan masuk dikonsumsi oleh pencernaan," jelas Yani Ardiyanti, Kepala BBPOM di Palembang pada hari Kamis, 31 Oktober 2024.

Meski hingga saat ini Anggur Shine Muscat masih terbilang aman untuk dikonsumsi, namun Kepala BBPOM di Palembang Yani Ardiyanti mengimbau masyarakat untuk mengonsumsi buah dan sayur dari produk lokal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: paltv