Mobile Legends: Bang Bang Siapkan Project NEXT 2024 dengan Revamp dan Hero Baru Zhuxin!

Mobile Legends: Bang Bang Siapkan Project NEXT 2024 dengan Revamp dan Hero Baru Zhuxin!

Mobile Legends: Bang Bang New Projek--Foto: m.mobilelegends.com

BACA JUGA:Mengoptimalkan Potensi Hero dengan Kombinasi Ultimate Flicker di Mobile Legends

Wishing Lantern: Ideal untuk hero Mage late game seperti Zhuxin, Cecilion, Pharsa, dan Lylia. Item ini memiliki skill yang menembakkan proyektil dengan kekuatan setara 10% dari HP setiap kali menghasilkan 800 damage.

Sky Piercer: Dirancang untuk jungler dengan skill berkelanjutan seperti Martis, Gusion, dan Karina. Item ini menambahkan stack lethality sebesar 10 setiap kali hero mengeliminasi lawan, dengan setiap stack meningkatkan 0,1% HP berdasarkan eliminasi, maksimal hingga 50 stack.

 

3. Revamp dan Rework Item

Selain item baru, beberapa item lama juga akan mengalami perubahan signifikan untuk menambah variasi dan strategi dalam permainan:

BACA JUGA:12 Hero Mobile Legends Terkuat Beserta Kelemahannya

Revamp: Winter Truncheon diubah menjadi Winter Crown, dan Fleeting Time akan memiliki stats yang berubah dari magic damage menjadi adaptive attack, membuat item ini berguna bagi semua jenis hero, termasuk roamer.

Rework: Beberapa item digabungkan untuk menciptakan item yang lebih kuat dan serbaguna. 

Contohnya, Glowing Wand dan Necklace of Durance akan digabungkan menjadi Glowing Wand. Demikian pula, Bloodlust Axe dan War Axe akan menjadi satu item yang dikenal sebagai War Axe. 

Item lainnya yang mengalami rework termasuk Clock of Destiny, Queen’s Wings, Thunder Belt, dan Twilight Armor.

BACA JUGA:3 Kombinasi Hero Chip Mobile Legends Terbaik yang Terlalu Dahsyat

 

4. Rekomendasi Build dengan Item Baru

Dengan adanya pembaruan item, berikut adalah beberapa rekomendasi build untuk hero tertentu:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber