Skuter Listrik TVS iQube S Akhirnya Masuk Ke Indonesia

Skuter Listrik TVS iQube S Akhirnya Masuk Ke Indonesia

TVS iQube S skuter modern yang akan masuk ke Indonesia- --foto: tvsmotor.com

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Peluncuran ini menjadikan TVS sebagai anggota Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) ketiga, setelah Honda dan Kawasaki, yang menawarkan motor listrik di Indonesia. iQube S hadir dengan desain yang unik dan kemampuan jelajah hingga 100 km dalam sekali pengisian.

TVS iQube S menampilkan desain kontemporer dengan bodi yang mulus tanpa lekukan tegas. Garis bodyworknya halus dengan tampilan depan yang ringkas dan konsep dual tone. Sistem pencahayaan skuter ini dirancang horizontal dengan lampu depan dan lampu sein yang menyatu. 

Sepatbor depan besar dan spion kotak yang berwarna serasi dengan bodi menambah estetika motor ini. Semua lampu pada iQube S menggunakan teknologi LED, yang tidak hanya meningkatkan visibilitas tetapi juga keselamatan. Skuter ini juga dilengkapi dengan lampu hazard untuk situasi darurat.

Skuter listrik TVS iQube S memiliki berbagai keunggulan yang membuatnya menonjol di pasar kendaraan listrik di Indonesia. Berikut adalah beberapa keunggulannya:

BACA JUGA:Saingin Skuter Matik Lain, Inilah Kelebihan yang Dimiliki TVS Callisto 125


Tampilan yang mewah dan menarik---foto: tvsmotor.com

 

Desain Kontemporer dan Modern:

iQube S hadir dengan desain yang kontemporer, bodi mulus tanpa lekukan tegas, serta garis bodywork yang halus. Tampilan depannya ringkas dengan konsep dual tone dan pencahayaan horizontal yang terintegrasi, memberikan kesan modern dan stylish.

 

Teknologi Pencahayaan LED:

Skuter ini juga dilengkapi dengan lampu hazard untuk situasi darurat.

BACA JUGA:Review TVS Calissto 125 : Penyegaran Yang Lebih Sporty Dengan Fitur Melimpah dan Bagasi Luas

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber