Berapa Biaya Penggantian Kampas Rem Mobil? Lihat Disini!

Berapa Biaya Penggantian Kampas Rem Mobil? Lihat Disini!

Biaya Penggantian Kampas Rem Mobil --Foto : instagram@fastnlownet

Untuk memastikan bahwa sistem pengereman selalu dilumasi minyak rem, Anda bisa mengecek kondisi cairan rem secara berkala berdasarkan kualitas cairan dan juga volumenya.

Cairan rem yang berkurang bisa disebabkan adanya kebocoran ataupun kampas rem mobil yang mulai menipis.

BACA JUGA:Ini Penyebab Rem Blong Pada Motor Roda Dua: 10 Tips Penting Untuk Keselamatan Berkendara

 

Periksa Kaliper

Kaliper adalah salah satu komponen yang terdapat pada sistem pengereman. Kaliper sendiri berfungsi untuk menopang bantalan rem dan menekan kampas rem.

Anda bisa memeriksa kaliper pada rem secara rutin untuk mengetahui apakah komponen mobil ini masih dalam kondisi baik atau tidak. Umumnya, kerusakan kaliper bisa disebabkan karena korosi, kampas rem mobil yang tidak sesuai spesifikasi, minyak rem yang sudah kotor, dll.

 

Bubut Piringan Rem Mobil

Permukaan cakram dan kampas rem yang tidak rata dapat menimbulkan getaran saat mobil melakukan pengereman dan mengeluarkan bunyi berdecit. Jika kedua komponen mobil tersebut masih layak untuk diperbaiki, Anda bisa memperbaikinya dengan cara melakukan pembubutan.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber