Bukan Sekedar Pemanis, Ternyata Inilah 5 Fungsi Dari Komponen Knalpot Pada Kendaraan Bermotor!

Bukan Sekedar Pemanis, Ternyata Inilah 5 Fungsi Dari Komponen Knalpot Pada Kendaraan Bermotor!

Bukan Sekedar Pemanis, Ternyata Inilah 5 Fungsi Dari Komponen Knalpot Pada Kendaraan Bermotor!--Foto : Freepik.com/@pressfoto

Knalpot mempunyai fungsi yang sangat bermanfaat dalam meredam suara bising yang berasal dari ruang pembakaran sebuah kendaraan.

BACA JUGA:Inilah 4 Kerugian Menggunakan Knalpot Racing Atau Brong Pada Motor Standar


Knalpot mempunyai fungsi yang sangat bermanfaat dalam meredam suara bising yang berasal dari ruang pembakaran--Foto : Freepik.com/@racool_studio

Saat udara bercampur dengan bahan bakar pada ruang pembakaran maka akan menimbulkan ledakan yang tentunya akan terjadi suara bising dari proses tersebut.

Oleh karena itu, pada saat knalpot dari suatu kendaraan dilepas maka akan terdengar suara yang sangat mengganggu.

Sementara pada saat knalpot dipasang maka suara tersebut akan menghilang, hal tersebut pasti terjadi pada jenis-jenis kendaraan yang ada pada saat ini.

BACA JUGA:Meski Kadang Berisik! Ini Lho Fungsi Knalpot Yang Banyak Tidak Diketahui Orang

 

Dapat Mengurangi Terjadinya Polusi Udara

Sisa pembakaran yang dihasilkan oleh ruang pembakaran pada sebuah kendaraan mengandung karbon dioksida yang akan dilepaskan ke udara.

Kandungan ini tentunya akan sangat berbahaya bagi lingkungan dan dapat menjadi sumber polusi udara, komponen knalpot ini tentunya juga berfungsi sebagai alat untuk dapat mengurangi polusi udara.

Terdapat juga teknologi catalytic converter yang mempunyai fungsi untuk dapat mengonversi karbon yang dihasilkan dari sisa pembakaran.

Dengan begitu setiap kendaraan yang digunakan dapat menjadi lebih efisien dan meminimalisir terjadinya polusi udara. 

BACA JUGA:Asap Keluar dari Knalpot Mobil, Jangan Langsung Panik

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber