Waspada! Ini 4 Tanda Lemahnya Iman, Yuk Kenali Jangan Sampai Kamu Terlena!

Waspada! Ini 4 Tanda Lemahnya Iman, Yuk Kenali Jangan Sampai Kamu Terlena!

Jangan sampai terlena! Kenali tanda-tanda lemahnya iman seseorang.--freepik.com/@rawpixel.com

Rasulullah saw menyatakan, "Iman itu adalah kesabaran dan kelapangan hati." (As-Silsilah Ash-Shahihah, nomor 554).

4. Tidak Merasa Marah ketika Menyaksikan Kemungkaran

Tanda lemahnya iman lainnya adalah ketidakmampuan untuk merasa marah dan benci ketika melihat orang lain melakukan kemungkaran, pelanggaran, dan perbuatan buruk yang bertentangan dengan syariat Islam.

BACA JUGA:Muslim Harus Tahu! Ini Keutamaan Sikap Tawakal Kepada Allah SWT yang Patut Diamalkan


Kehadiran perasaan marah dan benci terhadap kemungkaran merupakan bagian dari iman yang kuat.--freepik.com/@wavebreakmedia-micro

Hal ini termasuk pelanggaran terhadap hal-hal yang haram atau aturan-aturan syariat Islam lainnya, bahkan hinaan terhadap agama.

Kehadiran perasaan marah dan benci terhadap kemungkaran merupakan bagian dari iman yang kuat.

Demikianlah beberapa tanda lemahnya iman yang perlu diingat. Semoga Allah senantiasa melindungi kita dari segala hal yang dapat melemahkan iman kita kepada-Nya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber