7 Tren Fashion Korea untuk Pria bikin kamu lebih Percaya Diri

7 Tren Fashion Korea untuk Pria bikin kamu lebih Percaya Diri

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Tampil dengan rasa percaya diri yang tinggi itu penting, beberapa trend fashion Korea untuk pria yang bakal bikin kamu lebih PD.

Hampir seluruh remaja pria di Indonesia yang seringkali meniru gaya Tren Fashion Korea  mengikuti pergaulan.

Tren Fashion Korea ini biasanya berawal dari para pencinta musik Korea, gaya berpakaian ini secara tidak langsung menjadi pertanda bagi sang Idola.

Kadangkala berpakaian yang terkadang terkesan lucu dan aneh membuat pencinta Korea Style ini merasa nyaman dan stylis. 

BACA JUGA:Style Korean Hijab: Tampil Seperti Selebgram dengan Elegansi Ala Korea

Dilansir dari seoulkoreaasia.com berikut 7 Tren Fashion Korea untuk Pria bikin kamu lebih Percaya Diri :

1. Setelan Jas + Topi Bola + Jeans

Topi bola adalah salah satu item wajib dalam fashion Korea karena dapat dipadukan dengan hampir apa saja, bahkan dengan jas. 

Pria muda khususnya, sangat menyukai gaya ini, terutama bagi mereka yang mengidolakan generasi keempat seperti Jungwon dari ENHYPEN dan Hyunjin dari Stray Kids sebagai panutan fashion.

BACA JUGA:9 Jaket Ala Wanita Korea untuk Fashion Tampilan lebih Stylish

Tidak banyak orang yang bisa memadukan tampilan ini, tetapi terkadang pria menggantikan topi bola dengan beret.

2. Sweatpants (Joggers)

Celana Jogger yang dikenal dengan Sweatpants, yang sangat pas sekali dengan trend pakaian Korea. Banyak sekali pria memilih gaya pakaian ini, baik yang berbahan kargo ataupun katun sangat cocok sekali digunakan diwaktu santai atau perjalanan yang berhubungan dengan alam.


Tren Fashion Korea untuk Pria bikin kamu lebih Percaya Diri --Gambar : seoulkoreaasia.com

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: seoulkoreaasia.com