7. Dimensi Sosial Pernikahan
Pernikahan bukan hanya sebuah peristiwa pribadi, melainkan memiliki dampak yang luas pada masyarakat.
Pernikahan yang suci dan sehat dapat menjadi contoh yang baik bagi generasi mendatang, dan dapat membantu mengurangi berbagai masalah sosial seperti perceraian, keluarga yang rusak, dan masalah kekerasan dalam rumah tangga.
BACA JUGA:Punya Dana di Bawah Rp500 Juta, Inilah 5 Mobil Listrik yang Bisa Jadi Pilihan
8. Enjoy Saja, Nikmati Semuanya
Selama persiapan menuju pernikahan suci, penting untuk tidak hanya fokus pada aspek teknis dan ritual, tetapi juga untuk menikmati prosesnya.
Pernikahan adalah peristiwa bersejarah dalam hidup seseorang, dan setiap momen dalam persiapan menuju pernikahan seharusnya dihargai.
Persiapan menuju pernikahan suci adalah perjalanan yang penuh makna dan nilai.
BACA JUGA:Ingat! 5 Makanan Ini Berbahaya Jika Dikonsumsi di Malam Hari
Nikah bukan hanya tentang kata cinta semata, tetapi juga tentang komitmen, tanggung jawab, dan hubungan yang mendalam dengan Tuhan.
Pernikahan yang suci dan bahagia dapat membawa berkah yang melimpah, tidak hanya bagi pasangan yang menikah, tetapi juga bagi masyarakat di sekitarnya.
Oleh karena itu, persiapkan diri dengan baik, ikuti aturan agama, dan nikmati setiap langkah dalam perjalanan menuju pernikahan suci. *