Lumbung Kopi Nasional Tapi Minim Pabrik Kopi! Sumsel Jual Biji Kopi Ketimbang Kopi Bubuk
Biji kopi.--instagram.com/@biji_kopi_borneo
Sumsel sendiri sebagai lumbung kopi, baru merencanakan menggunakan teknologi ini. Melihat perbedaan yang sangat mencolok dari perlakuan terhadap biji kopi. Wajar saja, di Sumsel hanya sedikit pabrik pengolahan kopi. Ini karena kopi bubuk tidak sedahsyat pemasaran biji kopi.
Karena itupula, pabrik pengolahan kopi di Sumsel tidak banyak. Hanya ada beberapa pabrik, misalnya di Banyuasin, Palembang, Lubuklingggau, Empat Lawang, dan Pagaralam.
BACA JUGA:CEK FAKTA, Apa Benar Twitter Memblockir Link Threads dalam Hasil Pencarian?
BACA JUGA:Ingin Membeli Iphone Bekas? Berikut Tips dan Trik Agar Tak Tertipu!
Kopi inipun masih memenuhi permintaan pasar nasional. Sementara untuk biji kopi sudah menembus pasar dunia. Salah satu negara tujuan ekspor kopi Sumsel yakni Mesir yang mencapai 100 ton kopi per tahun. Khusus kopi Pagaralam sudah menembus pasar Asia dan Eropa.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber