Top 3 Assassin Mobile Legends (ML) : Counter hero Estes di Meta sekarang !

Top 3 Assassin Mobile Legends (ML) : Counter hero Estes di Meta sekarang !

Counter hero Estes di Meta sekarang--Sumber: Instagram.com/@immfhrzl

PALEMBANG, PALTV.CO.ID – Meta tank jungler sekarang semakin populer dan banyak yang memakainya dalam pertandingan rank sampai turnamen-turnamen berkelas Mobile Legends.Dengan adanya meta tersbut paling cocok jika dikombo dengan adanya support dalam tim.

Hero Estes dapat menjadi hero support pilihan, pasalnya dengan kemampuan dari skill satu yang dapat mengheal teman satu tim ditambah dari ulti yang dapat melakukan heal terhadap semua hero ditim.Serta kemampuan slow dari skill duanya,Estes menjadisatu dari hero Support paling menjengkelkan di Mobile Legends.

Namun tenang,berikut ada beberapa hero assassin  MLBB yang bisa membunuh Estes dengan mudah di Land Of Dawn.Dengan skill-skill nya yang terbilang menjadi kombo instan dan mematikan maka akan secara cepat menumbangkan hero Estes, lalu hero assasin apa sajakah itu?

Top 3 Assassincounter Estes secara efektif di Land Of Dawn:

BACA JUGA:Kisah Hero Karina Mobile Legends, Sang Pembunuh Bayaran yang Memilih Targetnya Dengan Bijaksana

BACA JUGA:Kisah Hero Mobile Legends: Alucard Si Pemburu Iblis Memiliki Kisah yang Cukup Tragis

1.Saber

Hero assasin pertama yang dapat melakukan counter terhadap Estes adalah Saber,hal ini dikarenakan saber adalah salah satu hero singgle lock terbaik yang ada di Land of Dawn.Dengan kemampuan Ultimatenya dan dengan kombo yang benar maka Estes akan langsung tumbang dalam sekali pick off. 

Estes yang notabenya memerlukan waktu untuk melakukan heal akan langsung gagal apabila dilock oleh saber,dan membuat tim fight akan mudah jika Estes sudah tumbang.

2.Hayabusa

BACA JUGA:Kisah Hero Mobile Legends: Tigreal Sang Ksatria Tangguh Pelindung Moniyan Empire

BACA JUGA:Kisah Nana Mobile Legends, Hero Imut Tapi Menyebalkan

Hayabusa menjadi pilihan selanjutnya hero assasin yang bisa mengcounter Estes, pasalnya pemain Estes biasanyaberlindung  dibagian belakang formasi tim dan menjaga jarak dari musuhnya.

Berkat skill dua dari hero Hayabusa yang bernama Quad Shadow, ia bisa menjangkau dan menargetkan Estes walau berada dalam formasi paling belakang tim musuh.Dengan begitu Hayabusa dapat secara langsung mengincar Estes dengan kombo-kombo yang dimilikinya dan ditambah ultimate Shadow KillHayabusa akan menjadi mimpi buruk Estes di fase lategame.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber