Tidak Bisa Menerima Kode OTP ? Ternyata Ini Penyebabnya

Tidak Bisa Menerima Kode OTP ? Ternyata Ini Penyebabnya

Tidak Bisa Menerima Kode OTP ? Ternyata Ini Penyebabnya--freepik.com

 Terdapat kesalahan dalam memasukkan nomor telepon jadi masalah yang  sering terjadi. Periksa kembali apakah nomor yang kamu masukkan sudah benar, termasuk kode negara (misalnya +62 untuk Indonesia) jika diperlukan.


Masalah tidak diterimanya kode OTP tergolong umum, --freepik.com

Kesalahan satu angka saja bisa menyebabkan kode OTP dikirim ke nomor lain.

 3. Kotak Masuk SMS Penuh

Pada beberapa jenis ponsel lama, kotak masuk SMS yang sudah penuh bisa menyebabkan pesan baru tidak bisa masuk.

Cek ruang penyimpanan pesan di perangkatmu dan hapus pesan-pesan lama jika diperlukan.

 BACA JUGA:Ulasan Lengkap Moto G45 5G, Ponsel Mid-Range Dengan Performa Tangguh dan Fitur Istimewa

BACA JUGA:Sopir Gelapkan Kardus dan Mengancam, Korban Laporkan ke Polrestabes Palembang

4. Nomor Diblokir atau Adanya Pengaturan Pemblokiran panggilan atau Pesan Spam

Bisa jadi penyedia layanan OTP yang kamu gunakan diblokir oleh operator atau masuk dalam daftar spam.

Periksa apakah ada aplikasi pihak ketiga seperti SMS blocker atau pengaturan penyaringan spam di ponselmu yang memblokir pesan dari nomor tidak dikenal. Kamu bisa menonaktifkan fitur ini sementara waktu.

 5. Masalah dari Pihak Penyedia Layanan

Terkadang, masalah tidak selalu berasal dari perangkat kita. Server penyedia aplikasi atau layanan OTP bisa saja sedang mengalami gangguan teknis atau mengalami overload.

BACA JUGA:Bupati Muba Audiensi dengan Wamenkes: Dorong RSUD Sekayu Jadi Rujukan Layanan Kanker di Sumsel

BACA JUGA:Ulasan Lengkap Moto G45 5G, Ponsel Mid-Range Dengan Performa Tangguh dan Fitur Istimewa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber