Dari Lokal ke Global, UMKM Aksesoris Fashion Ini Sukses Tembus Pasar Dunia!

Dari Lokal ke Global, UMKM Aksesoris Fashion Ini Sukses Tembus Pasar Dunia!

Dari Lokal ke Global, UMKM Aksesoris Fashion Ini Sukses Tembus Pasar Dunia!--foto: dok. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI)


kisah inspiratif Mahayusi, seorang perajin mutiara asal Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).--foto: dok. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI)

Partisipasi dalam ajang ini membuka peluang baru bagi Mahayusi, dari memperluas jejaring bisnis hingga menjalin kerja sama dengan mitra potensial. Ia optimistis mutiara Lombok bisa semakin dikenal, bukan hanya di dalam negeri, tapi juga di pasar global.

Acara BRI UMKM EXPO(RT) 2025 sendiri berlangsung meriah pada 30 Januari hingga 2 Februari 2025 di ICE BSD City.

Dihadiri lebih dari 69 ribu pengunjung, acara ini mencatat transaksi hingga Rp40 miliar dan meraih kontrak ekspor senilai USD 90,6 juta atau sekitar Rp1,5 triliun—sebuah bukti nyata kontribusi UMKM terhadap perekonomian nasional.

Corporate Secretary BRI, Agustya Hendy Bernadi, menegaskan bahwa BRI akan terus mendampingi UMKM Indonesia untuk naik kelas.

 “Kami percaya, UMKM Indonesia punya potensi besar untuk bersaing di kancah global dan menjadi motor penggerak ekonomi nasional,” ujarnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: