Mengenal Kode Rahasia Chat di WhatsApp, Bisa Bikin Teks Lebih Menarik

Mengenal Kode Rahasia Chat di WhatsApp, Bisa Bikin Teks Lebih Menarik--Freepik.com
BACA JUGA:Tumpangi Teman Menginap di Kosan, Motor Irza Raib Dicuri
BACA JUGA:Layanan Uji Kendaraan Gratis, UPTD PKB Dishub OKI Himbau Masyarakat Hindari Praktek Percaloan
8. Inline Code
Untuk menampilkan teks dalam format kode singkat, gunakan tanda kutip terbalik (`) di awal dan akhir teks.
Contohnya: `ini adalah contoh yang benar`
Setelah menambahkan kode tersebut pada teks pesan yang akan dikirim makan teks tersebut setelah dikirim akan berubah otomatis.
Dengan memanfaatkan kode-kode rahasia ini, pengguna WhatsApp dapat membuat percakapan mereka lebih menarik dan ekspresif.
Baik untuk keperluan pribadi maupun profesional, format teks ini bisa digunakan untuk menonjolkan informasi penting, menampilkan daftar, atau bahkan membuat teks lebih estetis.
Jadi, jangan ragu untuk mencoba berbagai format teks ini di WhatsApp dan buat pesan Anda lebih berwarna! Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber