7 Cara Praktis Atasi Keyboard Laptop yang Mogok Ngetik

7 Cara Praktis Atasi Keyboard Laptop yang Mogok Ngetik--Freepik.com
Selanjutnya, pilih "Other Troubleshooter" dan klik "Run" di bagian keyboard. Ikuti langkah yang direkomendasikan dan lihat hasilnya.
3. Reset Driver Keyboard
BACA JUGA:Kemacetan Parah di Jalan Soekarno Hatta Akibat Kecelakaan Beruntun, Begini Kronologinya
BACA JUGA:NetEase Umumkan Penutupan Server Dead by Daylight Mobile
Kadang, masalah pada driver keyboard bisa bikin perangkat ini nggak berfungsi.
Kamu bisa mencoba untuk reset driver-nya. Caranya: Buka "Device Manager" dengan mengetikkan kata kunci tersebut di kolom pencarian.
Klik opsi "Keyboard" dan pilih driver keyboard. Klik kanan, lalu pilih "Uninstall device".
Setelah itu, restart laptop, dan driver akan otomatis terpasang ulang.
BACA JUGA:Genshin Impact Versi 5.3 akan Rilis pada 1 Januari
BACA JUGA: 433 Jemaah Holiday Angkasa Wisata Selesaikan Ibadah Umroh dengan Penuh Haru
4. Update Driver Keyboard.
Selain reset, kamu juga bisa mencoba memperbarui driver keyboard. Pembaruan ini biasanya membawa perbaikan untuk bug yang ada. Caranya mirip dengan langkah sebelumnya, tapi kali ini pilih opsi "Update Driver" setelah klik kanan di nama keyboard.
5. Cek dan Atur Layout Keyboard
Ternyata, salah memilih layout keyboard juga bisa jadi penyebab masalah ini. Misalnya, jika kamu menggunakan layout Jepang padahal keyboard-mu berstandar Amerika Serikat (US), beberapa tombol mungkin nggak berfungsi dengan benar.
BACA JUGA:Cara Mengatasi Gas Mobil yang Berat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber