Philips meluncurkan monitor terbarunya dengan kekuatan AI

Philips meluncurkan monitor terbarunya dengan kekuatan AI

Philips mencakup monitor-monitor yang dilengkapi dengan fitur kecerdasan buatan (AI) --foto : philips.co.id

2. Monitor OLED dan Mini-LED Resolusi Tinggi – 32M2N8800 dan 27M2N6800ML

Philips juga memperkenalkan monitor OLED 32 inci dengan kode 32M2N8800 dan monitor Mini-LED 27 inci dengan kode 27M2N6800ML. 

Kedua monitor ini dirancang untuk memberikan performa yang sangat halus dan responsif, ideal untuk konten bergerak cepat seperti video game dan film aksi, dengan kecepatan refresh yang masing-masing mencapai 240Hz dan 165Hz. 

BACA JUGA:Harga Hyundai Ioniq 5 Menurun di Thailand, Apa Pengaruhnya Terhadap Pasar Indonesia?

BACA JUGA:7 Faktor Penyebab Nissan Grand Livina Sulit Bersaing di Indonesia?


Philips juga memperkenalkan monitor OLED 32 inci dengan kode 32M2N8800 dan monitor Mini-LED 27 inci --foto : philips.co.id

Monitor-monitor ini juga dilengkapi dengan resolusi 4K UHD, yang menawarkan detail dan kualitas gambar yang sangat tinggi.

Unggul dalam kecepatan refresh yang tinggi dan resolusi yang baik membuat Anda memiliki kualitas layer yang terbaik.

 

3. Monitor Hi-Productivity 4K dan Thunderbolt 4 – 27E2F7903

Philips juga meluncurkan monitor 27E2F7903 dengan ukuran 27 inci yang mengedepankan produktivitas. Monitor ini menawarkan resolusi 4K untuk detail dan kejernihan gambar yang luar biasa. 

BACA JUGA:Inilah 5 Negara Yang Berhasil Menjalankan Misi Mendarat Ke Bulan, Ternyata Ada India Dan Jepang

BACA JUGA:Mengapa Semua Orang Menginginkan Brembo? Apa yang Spesial dari Brembo?


Monitor ini juga dilengkapi dengan fitur Calman Ready, yang memudahkan para kreator dalam melakukan kalibrasi warna secara akurat --foto : philips.co.id

Monitor ini juga dilengkapi dengan fitur Calman Ready, yang memudahkan para kreator dalam melakukan kalibrasi warna secara akurat. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber