Elon Musk Umumkan xAI Colossus, Sistem Pelatihan AI Terkuat di Dunia Kini Sudah Online

Elon Musk Umumkan xAI Colossus, Sistem Pelatihan AI Terkuat di Dunia Kini Sudah Online

Elon Musk Umumkan xAI Colossus, Sistem Pelatihan AI Terkuat di Dunia Kini Sudah Online-- Freepik.com

Berdasarkan data yang dibagikan, Google AI menggunakan 90.000 GPU, Meta AI menggunakan 70.000, dan Microsoft AI menggunakan 60.000 GPU.

BACA JUGA:Pasar Ikan Modern Ditargetkan Kembali Operasional Akhir 2024

BACA JUGA:Sepeda Motor dan Ijazah Sekolah yang Baru Diambil Raib Dicuri Maling di Parkiran

xAI yang didirikan Musk tahun lalu merupakan langkah strategis untuk menempatkan diri di antara pemain top dalam industri AI.

Menantang raksasa seperti OpenAI yang didukung Microsoft dan Google, anak perusahaan Alphabet.

Keterlibatan Musk dalam ruang kompetitif ini sangat penting mengingat dia adalah salah satu pendiri OpenAI.

Keputusannya untuk meluncurkan xAI mencerminkan ambisinya untuk mendorong batas pengembangan AI lebih jauh, memanfaatkan teknologi mutakhir seperti GPU Nvidia yang kuat untuk mencapai tujuan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber