Meski Rajin Ibadah, Perkara-perkara Ini Bisa Menghalangi Seorang Muslim Masuk Surga

Meski Rajin Ibadah, Perkara-perkara Ini Bisa Menghalangi Seorang Muslim Masuk Surga

Perkara-perkara yang dapat menghalangi seorang Muslim masuk surga walau rajin ibadah.--freepik.com/@freepik

"Semua dosa orang yang mati syahid diampuni, kecuali utang." (HR Muslim)

BACA JUGA:Beberapa Amalan Sunah pada Hari Jumat ini Ternyata Mempunyai Banyak Pahala, Yuk Amalkan!

BACA JUGA:Ingin Salat Lebih Khusyuk? Cobalah Lakukan Kiat-kiat Berikut Ini!

2. Sombong

Sikap sombong sebaiknya dihindari oleh seorang Muslim, karena sifat ini dibenci oleh Allah SWT. Bahkan bisa menjadi penghalang seorang Muslim masuk surga walau ia rajin ibadah.

Sebagaimana disebutkan dalam hadis Sahih Muslim, bahwa, Rasulullah SAW bersabda:

“Tidak akan masuk surga orang yang di dalam hatinya terdapat sifat sombong walaupun sebesar atom.” (HR Muslim)

BACA JUGA:Beginilah Cara Mendidik Anak dalam Islam Sesuai dengan Al-Qur’an dan Hadis

BACA JUGA:Ini Jenis-jenis Penyakit Hati dalam Islam, Waspadalah!


Memutuskan tali silaturahmi dapat menghambat seorang Muslim masuk surga.--freepik.com/@freepik

3. Memutuskan Tali Silaturahmi

Memutuskan tali silaturahmi juga bisa menghambat seseorang masuk surga. Seorang Muslim yang memutuskan tali silaturahmi sangat dibenci Allah SWT.

Rasulullah SAW bersabda:

"Tidak akan masuk surga orang yang memutuskan, yaitu memutuskan silaturahmi." (HR Ahmad, Bukhari)

BACA JUGA:Ujian Hidup dari Allah SWT Hakikatnya untuk Meningkatkan Derajat Manusia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber