Sering Dianggap Sepele, Waspada Tanda Amandel Tidak Sehat yang Bisa Berakibat Fatal!
Sering Dianggap Sepele, Waspada Tanda Amandel Tidak Sehat yang Bisa Berakibat Fatal!-@jcomp-freepik
3. Sakit Tenggorokan
4. Sakit Kepala
5. Demam
6. Pembengkakan Kelenjar Getah Bening di Leher
Pada anak-anak, radang amandel kadang dapat menyebabkan penurunan nafsu makan dan produksi air liur berlebih. Jika pembengkakan amandel menutupi jalan napas, bisa menyebabkan sesak napas.
Mengenali perbedaan antara amandel yang sehat dan tidak sehat sangat penting untuk menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan. Jika Anda atau anak Anda mengalami gejala-gejala di atas, segeralah konsultasikan ke dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber