Berapa Lama Waktu Memanaskan Motor Injeksi yang Tepat?

Berapa Lama Waktu Memanaskan Motor Injeksi yang Tepat?

Berapa Lama Waktu Memanaskan Motor Injeksi yang Tepat?--Foto : astra-honda.com@astra-honda

Setelah pemanasan singkat, cara terbaik untuk menghangatkan motor injeksi adalah dengan mulai berkendara secara perlahan dan lembut. 

BACA JUGA:Batasan Aman Motor Menembus Banjir, Jangan Sekedar Nekat

Hal ini memungkinkan mesin mencapai suhu operasional ideal lebih cepat dan dengan beban yang lebih alami dibandingkan dengan memanaskan dalam keadaan diam.

 

Risiko dan Kerugian dari Pemanasan Terlalu Lama

Memanaskan mesin dalam waktu yang lama, dapat menghabiskan bahan bakar tanpa menambah banyak manfaat. Selain boros, juga tidak ramah lingkungan.

Mesin yang dipanaskan dalam waktu lama mengeluarkan emisi yang tidak perlu, berkontribusi pada polusi udara. 

Pada saat idle, mesin tidak bekerja pada efisiensi optimal, sehingga lebih banyak polutan yang dilepaskan ke atmosfer.

BACA JUGA: Bye-bye Karat! Begini Cara Ampuh Membersihkan Rangka Motor Supaya Kinclong Lagi

Memanaskan motor terlalu lama bisa menyebabkan beberapa komponen, seperti knalpot, menjadi terlalu panas sebelum mesin mencapai suhu operasional yang ideal, yang bisa merusak bagian-bagian ini dalam jangka panjang.

Mesin yang idle dalam waktu lama bisa mengalami keausan yang tidak perlu pada komponen tertentu. 

Mesin didesain untuk bekerja di bawah beban tertentu, dan idle yang lama bisa menyebabkan keausan tidak merata.


rutin perawatan--Foto : astra-honda.com@astra-honda

 

Beberapa hal yang perlu dipertimbangkan dalam perawatan motor injeksi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: otomotif.katadata.co.id