Rekomendasi Mobil Diesel Bekas: Pilihan Terbaik dengan Harga Terjangkau

Rekomendasi Mobil Diesel Bekas: Pilihan Terbaik dengan Harga Terjangkau

Rekomendasi Mobil Diesel Bekas: Pilihan Terbaik dengan Harga Terjangkau-- ig@nyomanwirasatya

Interior Spin menawarkan kenyamanan dengan bahan yang kokoh dan desain segar. Kursi mobil ini dilengkapi dengan bahan fabric yang memberikan kenyamanan saat digunakan.

BACA JUGA:Mobil Pengangkut Minyak Ilegal Terbakar dan Mengenai Rumah Warga di Desa Dawas Kabupaten Muba

Selain itu, kursi mobil ini memiliki desain yang mampu menopang bahu dan lengan penggunanya dengan baik. Layout kursi dengan Theater Style Seating membuat visibilitas penumpang di baris kedua dan ketiga menjadi baik.

Chevrolet Spin dilengkapi dengan mesin turbo diesel 1.3 liter yang menghasilkan tenaga 75 hp pada 4.500 rpm dan torsi maksimum 190 Nm pada 1.750 rpm. Harga bekasnya mulai dari sekitar Rp80 jutaan.

2. Toyota Kijang Kapsul

Toyota Kijang Kapsul masih diminati oleh banyak orang di Indonesia. Mobil ini menjadi salah satu mobil diesel bekas yang banyak dicari.

BACA JUGA:Pembeli Bergeser ke Hyundai Palisade di Tengah Lesunya Penjualan Mobil

Kijang Kapsul menawarkan keunggulan seperti suspensi nyaman, ruang kabin yang luas, dan mesin yang bertenaga.


Rekomendasi Mobil Diesel Bekas: Pilihan Terbaik dengan Harga Terjangkau--ig@kijang_in_modification

Mobil ini cocok digunakan oleh keluarga yang sering bepergian. Mesinnya adalah 2L dengan tenaga 86,7 hp pada 4.200 rpm dan torsi puncak 162 Nm pada 2.400 rpm.

Mesin Kijang Kapsul memiliki torsi yang kuat di putaran bawah sehingga responsif saat melewati medan sulit. Harga bekas Kijang Kapsul cukup terjangkau, mulai dari sekitar Rp40 jutaan.

3. Daihatsu Taft GT 4×2

Daihatsu Taft GT merupakan Sport Utility Vehicle (SUV) andalan Daihatsu yang cukup legendaris di Indonesia. Mobil ini cocok untuk mereka yang suka berpetualang.

BACA JUGA:Chery Perluas Dominasi di Pasar Indonesia dengan Mobil-Mobil Inovatif

Taft GT dilengkapi dengan mesin diesel 2.8L 4 silinder yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 72 hp pada 3.600 rpm dan torsi maksimum 170 Nm pada 2.200 rpm. Konsumsi bahan bakarnya cukup irit, sekitar 10 km per liter.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber