Speedometer Motor Tidak Berfungsi? Inilah 4 Cara Dalam Merawat Speedometer Digital Pada Sepeda Motor!

Speedometer Motor Tidak Berfungsi? Inilah 4 Cara Dalam Merawat Speedometer Digital Pada Sepeda Motor!

Inilah 4 Cara Dalam Merawat Speedometer Digital Pada Sepeda Motor --Foto : Instagram.com/@gearsecondbandung

PALEMBANG, PALTV.CO.ID - Sepeda motor keluaran terbaru saat ini rata-rata telah menggunakan speedometer atau indikator kecepatan yang berbasis digital.

Dengan menawarkan tampilan speedometer digital tentunya akan membuat motor menjadi tampak lebih canggih dan modern.

Namun, speedometer digital juga dapat rusak jika pengendara tidak melakukan perawatan. Speedometer yang bermasalah tentunya akan membuat pengendara kesulitan untuk mengetahui informasi kelajuan berkendara atau sisa bahan bakar yang ditampilkan oleh speedometer.

Kondisi pengendara yang tidak mengetahui berapa jumlah bahan bakar yang tersisa dapat menyebabkan risiko sepeda motor menjadi berhenti saat berada di tengah jalan.

BACA JUGA:LCD Speedometer Tidak Berfungsi? Inilah 5 Masalah yang Sering Terjadi Pada Speedometer Digital Sepeda Motor!

Kondisi tersebut bukan hanya akan menyulitkan pengendara jika motor mati jauh dari pom bensin, namun juga dapat berisiko terjadinya kecelakaan.

Speedometer mempunyai fungsi yang sangat penting bagi para pengendara sepeda motor. Jika speedometer tidak dapat berfungsi dengan baik, tentunya akan membuat pengendara menjadi tidak nyaman saat sedang berkendara.

Terlebih lagi jika kondisi dari speedometer tersebut benar-benar tidak dapat menampilkan informasi mengenai sepeda motor.

Lalu, bagaimana cara merawat speedometer pada motor ini? Untuk speedometer digital atau digital panel meter terdapat beberapa cara perawatan yang dapat dilakukan.

BACA JUGA:7 Langkah Modifikasi Speedometer dan Layar LCD TV Mobil, Mentransformasi Berkendara dalam Sensasi Kontemporer


Cara yang dapat dilakukan oleh pengendara dalam melakukan perawatan terhadap speedometer digital--Foto : Instagram.com/@honda_papua

 

Berikut ini beberapa cara yang dapat dilakukan oleh pengendara dalam melakukan perawatan terhadap speedometer digital pada sepeda motor miliknya.

Jangan Memarkirkan Motor Pada Tempat yang Terpapar Sinar Matahari Secara Langsung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber