Mobil Anda Sudah Berumur Lebih 5 Tahun: Lakukan Hal Ini Untuk Perawatan Agar Awet

Mobil Anda Sudah Berumur Lebih 5 Tahun: Lakukan Hal Ini Untuk Perawatan Agar Awet

Mobil Anda Sudah Berumur Lebih 5 Tahun: Lakukan Hal Ini Untuk Perawatan Agar Awet--youtube.com/@amhchannel69

BACA JUGA:4 Olahraga Terbaik untuk Membakar Lemak dan Menghilangkan Perut Buncit

7. Cek Karet Mobil

Karet mobil, terutama yang melekat pada bodi dan pintu, memiliki batas pemakaian dan tidak dapat digunakan secara permanen.

Umumnya, karet-karet mobil dapat bertahan selama sekitar lima tahun dengan pemakaian normal. Pemakaian normal diukur berdasarkan sejauh mana mobil terpapar langsung oleh sinar matahari.

Namun, jika mobil sering terpapar sinar matahari secara langsung, umur pemakaian karet bisa berkurang menjadi 2-3 tahun saja. Pada akhirnya, karet-karet ini perlu diganti ketika performanya sudah menurun.

BACA JUGA:Muslim Harus Tahu! 4 Hal Ini yang Membuat Malaikat Enggan Masuk ke Dalam Rumah

Itulah beberapa hal yang patut dicek maupun dirawat agar mobil yang kita miliki dapat memiliki performa yang tetap terjaga walaupun sudah berumur lebih dari lima tahun.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber