Sebelum Membeli Mobil Listrik, Perhatikan Dahulu 5 Hal Ini Agar Tidak Menyesal di Kemudian Hari

Sebelum Membeli Mobil Listrik, Perhatikan Dahulu 5 Hal Ini Agar Tidak Menyesal di Kemudian Hari

5 isu utama yang perlu diperhatikan sebelum membeli mobil listrik.--freepik.com/@freepik

BACA JUGA:Benarkah Melepas Filter Udara Bikin Mesin Mobil Makin Garang?

Selain isu daya tahan, meskipun produsen telah menjamin keamanan baterai, masih ada beberapa kasus yang mencatat bahwa baterai rentan mengalami kerusakan yang dapat menyebabkan kebakaran atau ataupun dapat berpotensi meledak.

Meskipun kasus semacam itu menjadi semakin jarang seiring dengan pengembangan yang dilakukan oleh produsen kendaraan, tetapi hal ini tetap menjadi pertimbangan sebelum membeli mobil ini.

2. Kerusakan Modul

Semakin canggih teknologi yang dimiliki sebuah mobil, maka semakin banyak pula modul yang terdapat di dalamnya. Begitupula pada mobil listrik, akan semakin banyak modul yang digunakan.

BACA JUGA:Catat! Wajib Ganti Filter Udara Motor Setiap Menempuh Jarak Segini

Mobil listrik secara khusus memiliki berbagai modul sebagai otak pengoperasian untuk berbagai fungsi di dalamnya.

Hal ini sudah menjadi umum bahwa komponen elektronik memiliki usia pakai yang sulit diprediksi.

Kerusakan pada modul bisa terjadi pada tahun ke-10 pemakaian atau bahkan lebih cepat, seperti dalam 2 tahun pertama.

Meskipun kerusakan seperti ini sulit untuk diprediksi, kita sebagai pemiliki mobil dapat mengantisipasi dengan cara berikut:

BACA JUGA:Motor Beat Fi Starter Susah Menyala Tapi Diengkol Motornya Hidup, Begini Solusinya

  • Menghindari melibas banjir, walaupun telah dirancang aman terhadap genangan air, hal ini perlu dihindari demi keawetan mobil listrik yang dimiliki. 
  • Tidak melakukan modifikasi sembarangan pada bagian elektrikal mobil.
  • Menggunakan aki sesuai dengan spesifikasi yang dibutuhkan oleh mobil.
  • Setidaknya, langkah-langkah ini dapat mencegah modul pada mobil listrik agar tidak cepat rusak.

BACA JUGA:Bahaya Tersembunyi Tidak Mengganti Minyak Rem : Kecelakaan Mengintai

3. Tebatasnya jangkauan jarak dan ketersediaan stasiun pengisian listrik

Tidak hanya hal di atas, isu jarak juga termasuk salah satu isu utama pada mobil listrik.

Secara umum, mobil listrik memiliki jangkauan antara 200 hingga 400 kilometer dalam satu pengisian baterai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber