Menuju Desa Sehat dan Mandiri: Tiga Pilar Prioritas Dana Desa 2024

Menuju Desa Sehat dan Mandiri: Tiga Pilar Prioritas Dana Desa 2024

Sejumlah ibu membawa telur bantuan program sosialisasi Bangga Kencana yang dilakukan BKKBN Banten di Desa Sangiang Tanjung,-- Foto : indonesia.go.id/antara/M Bagus Khoirunas

BACA JUGA:Puncak Hari Santri Nasional 2023 di Muba, Galang Donasi dan Lelang Lukisan Peduli Palestina

Dengan perubahan iklim yang semakin ekstrem, pemerintah Indonesia juga menyoroti pentingnya ketahanan pangan dan menetapkan target penurunan prevalensi stunting dari 20 persen menjadi 14 persen pada tahun 2024. Inisiatif ini merupakan langkah konkret dalam mengatasi dampak perubahan iklim dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://indonesia.go.id