Layanan Kesehatan Digital Menuju Pelayanan Medis yang Lebih Baik dan Efisien

Layanan Kesehatan Digital Menuju Pelayanan Medis yang Lebih Baik dan Efisien

Layanan Kesehatan Digital Menuju Pelayanan Medis yang Lebih Baik dan Efisien-- klikdokter.com

PALEMBANG, PALTV.CO.ID,- Adanya layanan Kesehatan Digital Pasien sekarang memiliki akses ke layanan Kesehatan melalui berbagai aplikasi seluler yang praktis. 

Tidak dapat disangkal bahwa sektor kesehatan saat ini sedang mengalami perubahan besar. Layanan seperti perawatan di rumah, pemeriksaan laboratorium, dan bahkan pemesanan obat dapat diakses dan diatur melalui aplikasi seluler yang terhubung dengan layanan transportasi daring.

Jika kita melihat sebelumnya, pasien seringkali menghadapi kendala dalam mendapatkan riwayat kunjungan mereka di fasilitas kesehatan.

Namun, saat ini, contohnya, peserta program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) dapat dengan mudah mengakses riwayat kunjungan mereka melalui aplikasi mobile JKN.

BACA JUGA:Buntut Kasus Prank Panti Asuhan Elnusa Oleh Sales Produk Makanan, Dinsos Musi Banyuasin Angkat Bicara!

Ini adalah contoh konkret bagaimana teknologi kesehatan digital yang terus berkembang telah diterapkan di sektor kesehatan untuk Menuju Pelayanan Medis yang Lebih Baik dan Efisien.

BPJS Kesehatan, sebagai penyelenggara program JKN, telah menggunakan sistem komputasi yang canggih.


Layanan kesehatan digital menuju pelayanan medis yang lebih baik dan efisien--mediakom.kemkes.go.id

Sistem ini memungkinkan fasilitas kesehatan Menuju Pelayanan Medis yang Lebih Baik dan Efisien tingkat pertama untuk merujuk pasien secara daring ke fasilitas tingkat lanjut.

Dengan bantuan teknologi ini, pasien dapat mendapatkan akses ke perawatan medis yang lebih spesialis tanpa harus menghadiri beberapa kunjungan fisik.

BACA JUGA:5 Koleksi Mobil Mewah Youtuber Atta Halilintar, Harganya Paling Mahal 20 Milliar

Selain itu, Kesehatan Digital dibeberapa rumah sakit telah mengadopsi sistem pendukung keputusan elektronik yang terintegrasi dalam rekam medis elektronik.

Ini merupakan kemajuan signifikan dalam praktik medis, karena membantu dokter dalam membuat keputusan terapi yang lebih akurat dan sesuai dengan pedoman klinis.

Peresepan obat secara elektronik juga telah menjadi hal yang umum, yang meminimalkan kesalahan manusia dan mengoptimalkan pengelolaan obat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber