11 Makanan yang Efektif dan Aman untuk Menurunkan Asam Urat

Selasa 01-10-2024,19:03 WIB
Reporter : Tita Umi K
Editor : Muhadi Syukur


Akibat tidak mengontrol kadar asam urat dalam tubuh.--Foto : ALODOKTER

 

Makanan Tinggi Serat

Makanan berserat tinggi bermanfaat untuk mengontrol kadar asam urat dalam tubuh. 

Serat membantu menyerap kelebihan asam urat, sehingga mengurangi risiko terkena asam urat.

 

Teh Hijau

Teh hijau merupakan minuman yang kaya antioksidan katekin, yang mampu menghambat produksi asam urat dalam tubuh. 

Selain itu, teh hijau juga dapat mencegah terbentuknya kristal asam urat dan batu ginjal.

BACA JUGA:7 Makanan Super untuk Membantu Anda Tidur Nyenyak di Malam Hari

BACA JUGA:7 Makanan Super Untuk Meningkatkan Energi Saat Puasa di bulan Ramadan

 

Ikan Salmon

Salmon adalah makanan yang kaya asam lemak omega-3, yang dapat mengurangi peradangan dan pembengkakan akibat asam urat. 

Kandungan purin dalam salmon rendah, sehingga aman dikonsumsi oleh penderita asam urat tanpa meningkatkan kadar purin dalam tubuh.

BACA JUGA:Menjauhi Ancaman Zat Aditif dalam Makanan untuk Hidup Sehat

Kategori :