Inilah Cara Mendaftar QR Code Pertalite Sebelum Pembatasan Berlaku pada 1 Oktober

Senin 02-09-2024,14:16 WIB
Reporter : sandi ardiansyah
Editor : Hanida Syafrina

2. Pindai QR Code yang tersedia untuk memulai proses pendaftaran.

3. QR Code akan mengarahkan Anda ke situs subsiditepat.mypertamina.id.

BACA JUGA:83 Anak Didik Eagle Learning and Joe Speaking Academy Palembang Kunjungi PALTV

BACA JUGA:Skuad Garuda Timnas Indonesia Terbang ke Arab Saudi Songsong Laga Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia

4. Lakukan pendaftaran dan unggah dokumen sesuai dengan langkah-langkah yang tercantum di situs tersebut.

5. Setelah pendaftaran selesai, verifikasi akan dilakukan dalam waktu tujuh hari.


pengendara kini diwajibkan menunjukkan QR Code sebagai syarat utama ketika pembatasan sudah diberlakukan. --www.pertamina.com

6. Jika pendaftaran Anda disetujui, unduh QR Code yang diperlukan dan gunakan saat membeli BBM bersubsidi.

Dengan menggunakan QR Code, pemerintah berharap distribusi BBM bersubsidi dapat lebih tepat sasaran, sehingga hanya kendaraan yang benar-benar berhak yang dapat mengakses BBM tersebut. 

BACA JUGA: Festival Perahu Bidar Tradisional Diharapkan Meningkatkan Pariwisata dan Perekonomian Kota Palembang

BACA JUGA: Festival Perahu Bidar Tradisional Diharapkan Meningkatkan Pariwisata dan Perekonomian Kota Palembang

Langkah ini diharapkan dapat mengurangi penyalahgunaan subsidi BBM dan memastikan bahwa subsidi ini diterima oleh masyarakat yang benar-benar membutuhkan. 

Dengan persiapan yang matang dan sosialisasi yang terus dilakukan, diharapkan kebijakan ini dapat berjalan lancar dan memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat.*

Kategori :