Paltv Night Run

Redmi Pad Pro vs Laptop Gaming Murah: Siapa yang Lebih Cukup untuk Mobile Games?

Redmi Pad Pro vs Laptop Gaming Murah: Siapa yang Lebih Cukup untuk Mobile Games?

Redmi Pad Pro vs laptop gaming murah, kira-kira siapa yang lebih mencukupi untuk mobile games?--Tangkapan layar youtube.com/@phonegaming01

Namun, ketika berbicara soal mobile games, keunggulan laptop tidak terlalu signifikan karena game tersebut lebih dioptimalkan untuk berjalan di platform Android maupun iOS.

Layar: Portabilitas Tablet vs Ukuran Laptop

BACA JUGA:Redmi Pad Pro vs Tecno MegaPad 11: Pertarungan Tablet Murah yang Sering Diremehkan

BACA JUGA:Redmi Pad Pro vs Oppo Pad Air: Pilihan Tablet Ideal untuk Mahasiswa?

Redmi Pad Pro hadir dengan layar 12,1 inci beresolusi 2,5K dan refresh rate 120Hz. Kualitas layar ini sangat cocok untuk mobile gaming, terutama bagi mereka yang suka tampilan visual mulus dengan warna cerah.

Panel LCD IPS-nya juga sudah mendukung HDR, sehingga pengalaman menonton film maupun bermain gim terasa lebih hidup.

Laptop gaming murah memang menawarkan layar lebih besar, umumnya 15,6 inci dengan refresh rate 60Hz–144Hz.

Namun, bobotnya jauh lebih berat, biasanya di atas 2 kilogram. Sedangkan Redmi Pad Pro hanya sekitar 600 gram.

BACA JUGA:Redmi Pad Pro: Performa Andal dengan Kapasitas RAM Mumpuni untuk Aplikasi Berat

BACA JUGA:Pertarungan Elegan: Redmi Pad Pro vs Huawei MatePad Pro, Siapa yang Tampil Lebih Premium?


Redmi Pad Pro lebih unggul dari sisi mobilitas karena dapat dibawa ke mana saja tanpa perlu tas besar atau charger yang berat.--Tangkapan layar youtube.com/@phonegaming01

Dari sisi mobilitas, tablet jelas lebih unggul karena bisa dibawa ke mana saja tanpa perlu tas besar atau charger yang berat.

Sistem Operasi: Android vs Windows

Salah satu perbedaan paling mencolok ada di sistem operasi. Redmi Pad Pro menggunakan HyperOS berbasis Android, yang secara langsung mendukung ekosistem mobile games.

Hampir semua game populer tersedia di Play Store dan optimalisasi untuk layar sentuh sangat baik.

BACA JUGA:Redmi Pad Pro vs Nokia T20: Ketahanan Baterai Lebih Baik Siapa?

BACA JUGA:Redmi Pad Pro Andalkan Chipset Andal, Siap Penuhi Kebutuhan Harian dan Hiburan

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: berbagai sumber