Masih Bisakah Membedakan Remaja Desa dan Remaja Kota?

Masih Bisakah Membedakan Remaja Desa dan Remaja Kota?

Remaja desa dan remaja kota tidak lagi bisa dibedakan secara kasat mata. Perilaku, penampilan dan budaya nya udah sama,--pixabay.com

Ciri-ciri  perkembangan yang terjadi pada masa remaja yaitu: Perkembangan fisik yaitu terjadi perkembangan terhadap otot,tulang dan otak. Perubahan eksternal yaitu terjadi perubahan  terhadap tinggi badan, berat badan dan organ seks.

Perubahan internal yaitu   terjadi perubajhan terhadap  system pencernaa, system perdaran darah,jaringan tubuh, dan sistem pernapasan. Perkembangan kognisi  yaitu terjadi perkembangan  dalam intelektual,  mengambil keputusan dan perencanaan.

BACA JUGA:Sambut Hari Jadi Kemenkumham Lapas Sekayu Gelar Porsenap

BACA JUGA:Tak Puas Hasil Penyidikan Polisi, Ibu Korban Pembunuhan Mengamuk di Pengadilan

Perkembangan social yaitu dapat memahami orang dengan baik. Berikut perbedaan tantangan remaja desa dan remaja kota dalam menghadapi perubahan perkembangan  masa remaja.

Tantangan Ketidakpercayaaan diri. Dikarenakan perubahan bentuk tubuh dan fisik yang mempengaruhi penampilan menjadikan remaja kurang percaya diri

Latar Belakang Pendidikan. Sering kali para remaja merasa kesulitan mengikuti pelajaran, sering mendapart nilai jelek,prestasi menurun  sampai dengan membolos kan diri dari sekolah.Jika dilihat dari segi pendidikan remaja desa,sangatlah berbeda jauh dengan kota.

Bisa dilihat dari fasilitas sarana  dan prasaran  sekolah yang ada di desa berbeda jauh dengan kota yang mana menyebabkan kualitas pendidikan di desa dan kota berbanding terbalik. Perbedaan tersebut biasanya disebabkan  perhatian yang kurang dari pemerintah.

BACA JUGA:Tak Puas Hasil Penyidikan Polisi, Ibu Korban Pembunuhan Mengamuk di Pengadilan

BACA JUGA:Ringkasan Bab 9 Buku Think And Grow Rich: Keputusan Pembelajaran Tentang Prokrastinasi

Kekhawatiran terhadap masa depan. Kerap kali para remaja  terlalu berlebihan dal memikiran   menjadi apakelak diamas depan. Hubungan dengan orang tua, tak jarang ada pertentangan pendapat antar orang tua anaknya yang memepengaruhi relasi menjadi kurang baik.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber