Honor Band 10 Resmi Dirilis! Smartband AI Canggih Cuma 500 Ribuan!

Honor Band 10 Resmi Dirilis! Smartband AI Canggih Cuma 500 Ribuan! --foto : Gizmochina
NFC (di versi tertentu) buat pembayaran digital atau akses pintu
Notifikasi telepon, SMS, dan aplikasi juga tetap ada
BACA JUGA:Tiongkok sebagai Pabrik AI Dunia: Dominasi, Inovasi, dan Masa Depan Teknologi Global
BACA JUGA:Rahasia ECU Mobil, Bagaimana Teknologi Ini Meningkatkan Efisiensi?
Harganya? Masih Ramah Kantong!
Honor Band 10 dijual dengan harga 249 yuan atau sekitar Rp 576.000 untuk versi reguler.
Kalau kamu butuh NFC, versi itu dihargai 299 yuan atau sekitar Rp 692.000.
Dengan fitur sebanyak ini, harga segitu sih bisa dibilang terjangkau banget, ya.
Sayangnya, untuk sekarang Honor Band 10 baru tersedia di China.
Belum ada kabar apakah smartband ini bakal masuk ke Indonesia atau nggak.
Tapi kalau melihat performa dan fitur yang ditawarkan, nggak menutup kemungkinan bakal jadi incaran kalau sudah tersedia secara global.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: paltv.co.id