Dampak Cuaca Ekstrim Terhadap Performa Motor dan Cara Mengatasi

Dampak Cuaca Ekstrim Terhadap Performa Motor dan Cara Mengatasi

Dampak Cuaca Ekstrim Terhadap Performa Motor dan Cara Mengatasi–--Foto : freepik.com@cookie_studio

PALTV.CO.ID - Cuaca ekstrim baik panas terik maupun hujan dapat berdampak besar pada performa motor.

Sebagai pengendara, penting memahami bagaimana cuaca ini memengaruhi kendaraan dan mengetahui cara mengatasinya untuk menjaga performa dan keselamatan saat berkendara

 

Berikut beberapa dampak dari cuaca ekstrim terhadap performa motor dan cara untuk mengatasi hal tersebut. 

Pengaruh cuaca terik 

BACA JUGA:10 Tips Perawatan Ban Motor Agar Awet, Mudah dan Praktis!

BACA JUGA: Jangan Panik! Begini Cara Mudah Mengatasi Mesin Motor yang Berasap


Memilih ban sesuai dengan segala kondisi cuaca --Foto : Freepik.com/freepik

 

Overheating mesin motor

Panas yang berlebihan saat cuaca ekstrim tidak hanya membuat komponen internal mesin rentan terhadap kerusakan, tetapi juga dapat mengurangi efisiensi bahan bakar. 

Overheating mesin adalah masalah serius yang dapat mengakibatkan kerusakan permanen pada motor jika tidak ditangani dengan benar. 

 

Cara mengatasi: 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber